Ketua DPD RI, AA LaNyalla Mahmud Mattalitti Terima Audiensi Aktivis Muslim Soal Konser Coldplay
Ketua DPD RI, AA LaNyalla Mahmud Mattalitti Terima Audiensi Aktivis Muslim Soal Konser Coldplay
1 dari 13
Dipublikasikan pada Kamis, 9 November 2023 17:23 WIB
Ketua DPD RI, AA LaNyalla Mahmud Mattalitti menerima audiensi sejumlah aktivis muslim yang menolak kampanye LGBT pada konser Grup Band asal Inggris, Coldplay. Audiensi diselenggarakan di Kediaman Ketua DPD RI, kawasan Kuningan, Jakarta, Kamis (9/11/2023).